BBM akhirnya tiba lintas platform. Mengapa aplikasi ini ditunggu-tunggu? Apa yang menjadikannya lebih istimewa dari aplikasi sejenis, misalnya WhatsApp. (more…)
Bukan rahasia lagi bahwa Facebook adalah situs hosting foto terbesar di dunia. Bahkan jika berbagai hosting foto digabungkan, belum bisa menandingi Facebook.
Hal ini didukung dengan konsistennya Facebook melakukan perbaikan dan pembaharuan, sehingga biaya akses internet bisa menjadi lebih murah dan lebih mudah diakses serta di bagikan ke seluruh dunia.
(more…)
Tegra Note adalah tablet Tegra 4 dengan ukuran 7 inch, yang ditawarkan oleh NVIDIA tetapi tidak secara langsung, melainkan melalui partnernya di pasar kartu grafis, seperti EVGA, Zotac dan PNY.
Tegra Note memiliki layar 1280 x 800, RAM 1GB dan tentu saja prosesor quad-core Tegra 4 dengan kecepatan 1,8 GHz yang dipadukan dengan grafis dari GeForce ULP 72-core.
(more…)
iOS 7 telah rilis dibeberapa daerah di duni seperti San Francisco. Sedangkan di Indonesia iOS 7 dikabarkan akan rilis malam ini 19 Septermber 2013 sekitar pukul 23:00 Wib.
Tentu bagi anda pengguna iPhone sudah tidak sabar untuk menikmati tampilan dan fitur baru iOS 7. Namun sebaiknya anda persiapkan terlebih dahulu segala sesuatunya sebelum memutuskan upgrade ke iOS 7. (more…)
Dari berbagai sumber yang ada, tampaknya hari ini merupakan pengumuman resmi kehadiran BBM di Android dan iPhone. Sedangkan rilis BBM di Google Play Store yakni hari Sabtu besok tanggal 21 September. Sedangkan di App Store BBM akan hadir 22 September. Berikut ini timelinenya: (more…)