Setelah Moto X dan Moto G, Motorola akan merilis Moto E sebagai varian baru yang lebih murah dari pendahulunya. Kabar bagusnya, Moto E ini kemungkinan besar akan masuk Indonesia karena juga ditargetkan ke pasar asia. Read more
Tag: motorola
Update Android 4.4 Untuk HTC, Motorola, Nexus, Sony Dan Samsung
Android 4.4 secara perlahan-lahan mulai masuk pasar. Tak hanya seri Nexus, manufaktur lain pun bersiap memberikan update Android 4.4. Berikut ini perkiraan tipe ponsel yang mendapat update Android 4.4 untuk HTC, Motorola, Nexus, Sony, dan Samsung. Read more



























Motorola punya konsep sendiri dalam merebut hati konsumen ditengah persaingan yang ketat. Setelah merilis Moto G yang dijual $179, kali ini Motorola berencana menjual smartphone seharga $50 atau kisaran Rp 600 ribuan. 
